Kompilasi Gambar 'Temukan Panda' Yang Bikin Pusing Dunia Maya

Dunia maya memang selalu menawarkan banyak hal baru yang bisa membuat orang-orang heboh. Contoh saja sebuah foto gaun yang mempertanyakan apakah warnanya biru - hitam atau putih - emas pada beberapa waktu lalu.

Nah, baru-baru ini sejumlah gambar 'temukan Panda di gambar ini' beredar luas di berbagai jejaring social media mulai dari Facebook, Twitter, sampai Instagram. Yap, buah karya dari seniman Hungaria, Gergely Dudas, itu oun sukses membuat gempar dunia maya beserta segala isinya.

So, untuk kamu yang punya waktu luang dan ingin menguji seberapa tajam mata kamu, langsung cek di bawah dan halaman-halaman berikutnya deh. Jangan protes kalau mata kamu pusing ya.

 

Senin, 04 Januari 2016 21:18

Kalau kamu punya waktu luang dan ingin menguji ketajaman mata kamu, coba temukan Panda di gambar pertama ini.


Hak Cipta: © facebook.com/thedudolf
1/9