Kabar duka datang dari dunia sepakbola tanah air. Istri pemain naturalisasi asal Bali United, Ilija Spasojevic meninggal dunia. Lelhy Arief Spaso meninggal dunia di Rumah Sakit Siloam, Bali, Rabu (20/11) dini WITA.
Seperti apa potret manis Ilija bersama dengan istrinya tersebut? Simak di sini.
Berita duka datang dari pemain Bali United, Ilija Spasojevic. Dirinya ditinggalkan selama-lamanya oleh sang istri, Lelhy Arief Spaso.