Bukan aktor terkenal, bahkan bukan pula manusia yang memerankannya. Melainkan sekumpulan anjing lucu dan juga seekor kucing dilibatkan sebagai super hero. Dalam video teaser berdurasi 1 menit, terlihat anjing berbagai ras memerankan masing-masing super hero sesuai karakternya. Penasaran? Check this out.
Video by: Marvel Entertainment
(you/ghl)