Dipinang Lurah, Wanita Ini Mendadak Kaya Dapat Mahar 2,5 Miliar
Diterbitkan:
Pernikahan (credit: Shutterstock)
Kapanlagi.com - Dalam pernikahan, mahar memang biasa diberikan oleh pihak suami kepada sang istri. Besarnya pun beragam tergantung dari kemampuan dan kesanggupan sang suami.
Di beberapa daerah dengan berbagai macam budaya lain, biasanya mahar ini juga memiliki bentuk dan formulasi yang berbeda-beda. Seperti yang ada di Luwu Utara, Sulawesi Selatan misalnya.
Seorang gadis cantik bernama Riski Vagmala Passalo baru saja viral lantaran pernikahannya dengan seorang Lurah berasal dari Kabupaten Gowa bernama Faisal Ichwan Azali AZB.
Advertisement
1. Dapat Mahar Nyaris 3M
Awalnya memang pernikahan ini biasa saja dan tak terasa ada yang istimewa. Pernikahan ini mendadak viral lantaran uang mahar atau panaik yang diberikan jumlahnya sungguh fantastis yakni 3 miliar rupiah.
Panaik ini sendiri dibagi menjadi tiga bagian dengan rincian sebagai berikut; uang tunai sebesar 500 juta rupiah ditambah perhiasan berlian dan satu unit rumah senilai 2,5 miliar rupiah serta seperangkat alat sholat.
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
2. Anak Anggota DPRD
Menurut informasi yang beredar, Faisal Ichwan Azali sendiri merupakan anak dari anggota DPRD Provinsi Sulsel Anzar Zainal Bate.
Pernikahan antara Faisal dan Riski sudah dilaksanakan pada Minggu (27/09) yang lalu di MCH Palopo, Sulsel. Namun rencananya mereka akan kembali melaksanakan resepsi pernikahan yang kedua pada tanggal 28 Oktober mendatang di Lapangan Baebunta, Sulsel.
Baca Ini Yuk
Dibully Netizen Gara-Gara Fotonya Disebar Oknum Tak Bertanggung Jawab, Dokter Reza Gladys Ambil Langkah Hukum
Sekarang Sudah Jadi Duta Kuliner, Begini Cerita Ade Londok yang Viral Karena Video Odading Mang Oleh
Kisah Ade Londok 'Odading Mang Oleh' Setelah Viral, Bikin Ibunda Nangis Terharu
Video Babe Cabita Dimaki-Maki Seorang Pengamen Lalu Mobilnya Dipukuli
EMTEK Peduli Corona Serahkan Ratusan APD dan Masker Kain ke Rumah Sakit di Depok
(Ramai kabar perceraian dengan Raisa, Hamish Daud sebut tudingan selingkuh itu fitnah.)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
More Stories
Rekomendasi
Trending
- 1
Cara Kocak Nagita Slavina Motivasi Raffi Ahmad Main Padel, Malah Bikin Suami Merasa 'Disepelekan'
- 2
Pengacara Andre Taulany Yakin Tak Ada Upaya Banding, Keputusan Pisah Sudah Matang
- 3
Daftar Lengkap Nominasi TikTok Awards Indonesia 2025, Jangan Lupa Ikutan Vote Dukung Idolamu!
- 4
Potret Ulang Tahun Azura Putri Aurel Hermansyah, Meriah Dihadiri KD hingga Aaliyah
- 5
Dijenguk Sahabat Lama, Jadi Obat Paling Mujarab Bagi Fahmi Bo














