Konyol, Tingkah Orang Tua Ini Bikin Ngakak

Namanya orang tua, mereka pasti memberi kita sebuah contoh dan juga wejangan yang baik. Meskipun secara umum mereka terkesan kaku dan ketinggalan zaman. Namun galeri berikut ini menunjukkan bahwa orang tua juga punya kejahilan dan juga nakal, bahkan terhadap anaknya sendiri.

orang tua konyol

Si anak ingin hadiah mewah, orang tuanya membuatkan uang beku ini sebagai kuenya.


Hak Cipta: via boredpanda
4/9