FOTO: Mendadak Jadi Model, Inilah Penjual Roti Yang Beruntung

Siapa yang sangka kalau nasib wanita sekaligus ibu dua orang ini bisa mendadak berubah? Dari pedagang roti keliling biasa yang selalu memanggul dagangannya di atas kepala jadi seorang model profesional yang dikontrak sebuah agency. Kok bisa ya nasibnya mendadak berubah begitu? Penasaran?

model foto

Di mana, kini ia pun bekerja sama dengan berbagai majalah dan produk untuk melakukan beberapa pemotretan di sepanjang tahun 2016.


Hak Cipta: ©Boredpanda
7/8