Berapa 'Gaji' Para Youtuber Terkenal Indonesia? Simak di Sini

Well, sudah tak dipungkiri lagi jika Youtube menjadi 'ladang' baru bagi orang-orang kreatif untuk mencari kesenangan dan uang. Tak hanya dunia, namun juga Indonesia.

Namun, kamu tahu enggak berapa potensi pendapatan yang bisa didapatkan oleh Youtuber Indonesia? Untuk kamu tahu, jumlah subscriber dan juga view dari konten video sangat berpengaruh terhadap pendapatan yang akan diterima oleh si Youtuber, karena dengan banyaknya subscriber dan view, maka lebih besar pula kesempatan video mereka ditempeli iklan yang akhirnya menjadi sumber pendapatan si Youtuber itu sendiri.

Well, jumlah ini memang perkiraan sih, dan diambil dari SocialBlade.com. Tapi harusnya enggak jauh-jauh dari situ, simak deh.

Rabu, 10 Agustus 2016 11:30

Lastday Production yang dibuat oleh Guntur, Listya Magdalena serta beberapa teman lainnya ini sudah 600 ribu lebih subscriber, yang membuat mereka bisa mendapatkan sekitar 30-40 juta rupiah perbulan. Prediksinya sih gitu...


Hak Cipta: Twitter
4/8