Pergi ke Australia, Presiden Jokowi Jalan Pagi-Pagi di Sydney
Diterbitkan
Presiden Jokowi kini sedang berada di negeri kangguru, Australia. Dirinya berada disana dalam rangka kunjungan kenegaraan untuk memperkuat hubungan antara Indonesia dan Australia.
Presiden Jokowi sempatkan diri untuk berjalan-jalan bareng perdana menteri Turnbull di Sydney. Seperti apa sih? Simak foto-fotonya di sini.
Keduanya juga menyempatkan diri untuk berfoto bersama dengan deretan siswa-siswa Indonesia yang menuntut ilmu di Australia.
Hak Cipta: Facebook Kementerian Sekretariat Negara RI
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
