Buat kalian yang sering bermain media sosial, pastinya sudah tak asing lagi dengan Fahri Skroepp. Bocah 12 tahun ini menjadi viral berawal dari postingan puitisnya di Facebook. Kini, Fahri sudah tergabung dalam tim Dewa United Esports. Intip yuk potret dan kabar terbarunya berikut.
Awal mual Fahri Skroepp menjadi viral dari Facebook. Saat itu dirinya sering mengunggah postingan puitis dan galau yang menarik netizen.