Mimpi Jadi Nyata, Gambar 8 Bocah Ini Sukses Dijadikan Boneka

Apa jadinya kalau kamu bisa membuat sketsa anakmu menjadi nyata? Ya, ada sebuah perusahaan yang khusus membuat boneka dari sketsa atau coretan gambar anak-anak.

Seperti apa sih contohnya? Simak dulu yuk foto-fotonya di sini.

foto unik, foto lucu, bikin boneka dari gambar anak-anak, boneka dari gambar anak

Dirinya pun berpikir bagaimana caranya untuk membuat lukisan-lukisan tersebut menjadi lebih bermakna. Maka dari itu, dirinya akhirnya memberanikan diri untuk mendirikan Budsies.


Hak Cipta: Budsies
6/8