Deretan Bunga Yang Bentuknya Unik, Ada Yang Mirip Wajah Monyet!

Tak ada habisnya jika kita membahas hal-hal unik di dunia ini. Salah satunya adalah bunga, yang rupanya memliki berbagai bentuk yang menarik dan luar biasa.

Seperti apa sih deretan bunga-bunga dengan bentuk menarik ini? Yuk simak!

Jumat, 10 November 2017 14:30

Yang satu ini dinamakan Red lip plant, karena bentuknya yang mirip bibir merah merona.


Hak Cipta: Mundo
4/8