8 Kue Karakter yang Sebaiknya Nggak Usah Kamu Kasih ke Anakmu, Nggak Mirip Sih!

Tak ada yang lebih menyenangkan dari memakan kue-kue berbentuk karakter. Tapi kami yakin jika anakmu pun mungkin tak akan mau memakan kuenya jika bentuknya seperti ini.

Seperti apa sih bentuk kue-kue yang fail banget ini? Simak selengkapnya di sini.

Selasa, 28 Februari 2023 15:00

Elsa dari Frozen pun ternyata juga ada loh yang bikin kuenya...dan gagal.


Hak Cipta: Brightside
4/8