Lucu Juga Jika Binatang Diubah Menjadi Warna-Warni Seperti Ini!
Diterbitkan
Mempunyai hewan peliharaan memang menyenangkan. Di kala sedang suntuk, bermain dengan hewan peliharaan menjadi salah satu solusi untuk merefresh otak sejenak. Melihat tingkah lakunya saja, sudah terlihat lucu. Namun bagaimana jika mereka mempunyai bulu-bulu indah berwarna-warni? Tentu saja akan terlihat lebih menggemaskan. Hal tersebut merupakan sebuah karya dari Ramzi Masri yang seorang designer. Ia pun mencoba mengeksplore dengan karyanya dengan warna-warna pelangi dan salah satu objeknya adalah para hewan-hewan ini.
Dua beruang ini memperlihatkan kasih sayang antar ibu dan anak dalam balutan war-warna cerah menghiasi tubuh mereka.
Hak Cipta: instagram.com/space.ram
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
