7 Kendaraan Mewah & Mahal Bu Dendy, Mulai Vespa Hingga Alphard!

Bu Dendy rupanya memiliki banyak kendaraan yang tersimpan rapi dalam garasi rumahnya. Apa saja sih kendaraan yang dimiliki oleh bu Dendy? Yuk simak selengkapnya di sini.

bu dendy, rumah bu dendy, mobil bu dendy

Mobil kuning ini adalah Daihatsu Copen dan menjadi mobil harian Bu Dendy. Karena ukurannya yang kecil, mobil ini pun pas untuk pemakaian dalam kota.


Hak Cipta: Youtube Republik Dendy
7/7