Sederet Foto 'Penguasa Jalanan' Ini Bikin Geram Kalau Papasan

Hal yang paling menyebalkan adalah ketika kamu bertemu dengan sederet 'penguasa jalanan' ini saat berada di jalan. Cek deh foto-fotonya, dan amati apakah kamu pernah bertemu dengan salah satunya.

foto unik, foto kreatif, foto lucu, foto aneh

Nggak hanya motor, bis pun juga menjadi penguasa jalanan loh. Foto ini saja telah berbicara banyak.


Hak Cipta: 1cak
7/7