Di Mesir sana, membuat konten video Tik Tok adalah hal yang bisa saja membuatmu mendekam di dalam tahanan. Hal itu baru saja dialami oleh 5 orang selebgram populer, yang mana salah satunya diketahui bernama Mawada Eladhm yang saat ini memiliki 1,6 juta pengikut. Seperti apa sosok Mawada ini dan bagaimana cerita lengkapnya? Simak foto-fotonya berikut..
Tak cuma Mawada, rupanya ada 4 orang selebgram lain yang juga ditangkap dengan tuduhan serupa.