Ustaz Abdul Somad resmi menikah ketiga kalinya pada Rabu (29/4) kemarin. Istri ustaz Somad bernama Fatimah Az Zahra ternyata berusia 19 tahun. Mantan istri sang ustaz juga memberikan doa tulus kepada mereka. Berikut potret pernikahan ustaz Abdul Somad yang dilansir berbagai sumber.
Sang istri bernama Fatimah ini merupakan gadis 19 tahun dan berasal dari Jombang. Ustaz dan Fatimah memiliki perbedaan usia 24 tahun.