Selama masa pandemi, salah satu aktivitas yang jadi tren adalah staycation di hotel atau villa. Nggak heran kalau akhirnya banyak orang yang berusaha mencari penginapan yang nyaman, punya fasilitas lengkap dan tentu saja yang ramah kantong. Nah! Hotel dengan nuansa unik yang satu ini mungkin bisa jadi rekomendasi buat kalian yang punya rencana staycation.
Siapa yang nggak langsung happy saat berada di hotel dengan suasana yang ceria seperti ini?