FOTO: 6 Judul Skripsi Anti-Mainstream Ini Bukti Mahasiswa Kreatif

Ada satu hal yang harus ditempuh mahasiswa tingkat akhir sebelum mengenyam indahnya lulus kuliah, Skripsi! Tugas akhir ini merupakan penentu kelulusan seorang mahasiswa setelah 4 tahun menimba ilmu di perguruan tinggi. Skripsi atau tugas akhir adalah karya ilmiah yang dibuat oleh mahasiswa untuk meneliti fenomena yang terjadi di masyarakat dan meninjau kebermanfaatan suatu solusi dengan kajian pustaka.

Seiring berkembangnya waktu, fenomena yang terjadi di dalam masyarakat semakin beragam. Oleh sebab itu mahasiswa dituntut untuk peka dengan perubahan yang dinamis tersebut. Tak heran apabila judul-judul berikut akhirnya muncul, unik memang tapi patut diapresiasi. Sebab hanya mahasiswa yang kreatif dan out of the box yang dapat menghasilkan judul mengherankan ini. Apa saja judul skripsi unik tersebut? Simak gambar berikut.

Minggu, 05 Februari 2017 12:18

Seperti yang kita ketahui, fenomena jomblo dan tukang tikung semakin menjamur di kalangan anak muda kekinian. Tak salah dong kalau seorang mahasiswa memilih untuk meneliti fenomena nyata ini? Siapa tahu hasilnya dapat digunakan para jomblo untuk menghindari tikungan teman. Ya kan?


Hak Cipta: berbagai sumber
1/6