Logan Ireland sebetulnya merupakan sersan angkatan darat Amerika Serikat biasa. Tapi ternyata pria kekar ini dulunya terlahir sebagai seorang wanita. Dan baru satu tahun lalu, Logan menikah dengan wanita yang dulunya adalah pria, Laila. Yuk, simak kemesraan pasangan transgender yang 'bertukar tempat' ini.
Logan dan Laila menikah pada 17 Mei 2016 silam. Keduanya sempat berpacaran cukup lama sebelum memutuskan hidup bersama.