10 Rekomendasi Buku Tere Liye Terbaik dan Terpopuler, Pembaca Novel Wajib Baca

Siapa yang tak tahu Tere Liye? Bagi kalian yang hobi baca buku khususnya novel, tentu sudah tak asing lagi dengan penulis satu ini. Pasalnya, Tere Liye jadi salah satu penulis paling produktif saat ini. Hebatnya lagi, setiap novel karya Tere Liye selalu punya cerita menarik, sehingga akhirnya populer dan jadi best seller.

Dari sekian banyak novel Tere Liye, penasaran karya mana saja yang paling direkomendasikan? Jika iya, langsung saja simak daftar dan ulasan rekomendasi buku Tere Liye berikut ini.

Sabtu, 29 Oktober 2022 13:33

Rindu jadi salah satu novel Tere Liye yang cukup kuat penggunaan latarnya. Novel Rindu ini mengisahkan kehidupan di zaman penjajahan Belanda. Di zaman itu, kapal uap menjadi sebuah transportasi paling maju. Di masa itu, pribumi dengan hak istimewa diperolehkan berangkat berhaji dengan kapal uap Belanda. Meski terdengar indah. namun Rindu sejatinya novel yang berisi kisah pilu. Ada banyak kehilangan dan kerinduan yang diceritakan di dalamnya.


Hak Cipta: (credit: goordreads)
8/10