Driver Ojek Online Ini Apes Dapat Penumpang Yang Buang Hajat di Jok Sepeda Motornya
Driver ojol © Shutterstock.com/instagram @gojek24
Kapanlagi.com - Driver ojek online sudah ramai di mana-mana, kali ini ada driver yang apes. Ya, salah satu driver ojek online ini bercerita karena mendapat penumpang yang tiba-tiba membuang hajatnya saat perjalanan.
Hal ini diketahui pada akun instagram @gojek24 yang di mana akun tersebut mengunggah foto screenshoot dan juga jok sepeda motornya. Pada unggahan tersebut terlihat bahwa driver ojek online mempunyai firasat ketika penumpangnya membuang hajat.
Advertisement
1. Beri Pengertian
Lebih lanjut, akun instagram @gojek24 ini juga memberi pengertian kepada semua penumpang yang sedang naik ojek online ketika kebelet buang air besar untuk di mana bilang kepada drivernya.
"Kalau kebelet gak usah malu2 untuk bilang ke driver.?Jangan sampe kejadian kayak gini ya Gaess," tulis pesan tersebut.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
2. Langsung Dicuci
Selain itu, adapun foto slide kedua menunjukkan bahwa ada bekas noda pada jok motor di bagian belakang yang diduduki oleh penumpangnya.
Motor berwarna biru dan jok berwarna hitam ini akan segera dicuci oleh drivernya agar kembali bersih. Driver tersebut mengguyur motornya dari kejauha, bahkan dirinya tampak berkali-kali untuk menyemprotkan bagian jok dan bawah motornya.
credit: instagram @gojek24jam
Baca Ini Yuk
Diduga Lakukan Tindakan Kekerasan, Dua Orang Ini Ditetapkan Menjadi Tersangka Kasus Perundungan di Kota Malang
Hanya Meninggalkan Payung, Balita di Malang Terbawa Arus Selokan Yang Sangat Deras dan Belum Ditemukan
Viral Video Korban Perundungan di Malang, Polisi Tunggu Hasil Visum untuk Proses Penyidikan
Korban Perundungan di Malang Sempat Dibanting ke Paving dan Pohon, Kini Masih Trauma
Demi Mengajar, Guru Honorer Yang Gajinya Tak Seberapa Ini Terpaksa Pakai Sepatu Bolong
(Di usia pernikahan 29 tahun, Atalia Praratya gugat cerai Ridwan Kamil.)
(kpl/nda)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
